TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan Sumarsono menjadi inspektur upacara (Irup) di Lingkup Pemerintah Kota Makassar pada acara apel pagi di Balai Kota Makassar, Senin (14/5/2018). Apel dihadiri seluruh ASN Pemkot Makassar